FAKTOR RESIKO AKNE VULGARIS PADA MAHASISWI SEMESTER 7 FAKULTAS KEDOKTERAN UNIVERSITAS PRIMA INDONESIA

DIAH LISTI YURINI, MARIA MAHDALENA SARAGIH (2020) FAKTOR RESIKO AKNE VULGARIS PADA MAHASISWI SEMESTER 7 FAKULTAS KEDOKTERAN UNIVERSITAS PRIMA INDONESIA , SKRIPSI, UNIVERSITAS PRIMA INDONESIA

ABSTRAK

Akne vulgaris menjadi masalah pada hampir semua remaja. Penelitian ini dilakukan untuk mengetahui faktor resiko terbanyak penyebab akne vulgaris pada mahasiswi semester 7 Fakultas Kedokteran Universitas Prima Indonesia. Akne vulgaris adalah peradangan kronis folikel pilosebasea dengan penyebab multifaktor dengan manifestasi klinis berupa komedo, papul, pustul, nodul serta kista. Penelitian ini menggunakan pendekatan case control dengan pendekatan retrospective. Penelitian ini menggunakan daftar pertanyaan (kuesioner) yang telah di uji validasi dan reliabilitasnya kepada mahasiswi semester 7 Fakultas Kedokteran Universitas Prima Indonesia. Hasil penelitian didapatkan bahwa faktor terbanyak penyebab akne vulgaris pada mahasiwi semester 7 adalah produksi sebum yang berlebihan.

JURNAL
KATEGORI JURNAL Jurnal Internasional
TAHUN JURNAL 2020
VOLUME JURNAL 8
NOMOR JURNAL 2
NAMA PENERBIT Global Scientific Journal
NOMOR ISSN/ISBN 23209186
LAMAN PENERBIT (URL) http://www.globalscientificjournal.com/journal_volume8_issue2_february_2020_edition_p3.html
LAMAN ARTIKEL (URL) http://s3.amazonaws.com/assets.unprimdn.ac.id/documents/research_disseminations/712/126fc7105d07d661ce305aa9b932612e7042a064.pdf