FAKTOR-FAKTOR RESIKO DERMATITIS KONTAK PADA PEKERJA DI PABRIK TAHU SUN DI JL. TB SIMATUPANG

DAVID LAWRENCESOU, CHANELA FEBE (2022) FAKTOR-FAKTOR RESIKO DERMATITIS KONTAK PADA PEKERJA DI PABRIK TAHU SUN DI JL. TB SIMATUPANG , SKRIPSI, UNIVERSITAS PRIMA INDONESIA

ABSTRAK

Latar Belakang: iDermatitis kontakk adalahLpenyakit kulit yang disebabkanjoleh suatu peradangan akibat paparan dari substansi asing. Berdasarkan jenisnya, dermatitis kontaki dibagi menjadi duat yaitu, dermatitis kontak alergi dan dermatitisikontak iritan, dapatibersifat akut danlkronis. Terdapat berbagai faktor yang dapat menyebabkan Dermatitis kontak akibat kerja yaitu faktor eksogen dan faktor endogen. Tujuan: Untuk mengetahui faktor-faktor resiko terjadinya dermatitis kontak pada karyawan di Pabrik Tahu. Metode Penelitian: Penelitian ini menggunakan metode kuantitatif yang bersifat analitik observasional. Berdasarkanopendekatannya, penelitian ininmenggunakan pendekatan crosszsectional, dimana semua variabelnya dilakukan pengukuran secara bersamaan. Populasi Penelitian ini yaitu seluruhkpekerja di PabriklTahu Sun di Jl. TB Simatupang, Medan Sunggal, Kota Medan yang berjumlah 20 orang karyawan yang melakukan pekerjaan di lapangan dengan menggunakan teknik nonprobability yaitu total sampling. Hasil: Dari hasil uji pearson Chi Square antara variable faktor-faktor dengan kejadian dermatitis kontak Iritan diperoleh nilai rata-rata <0,05 selain pada faktor penggunaan APD ( Alat Pelindung diri ) terdapat nilai signifikan 0,438. Oleh karena p ˂ 0,05 (α) selain penggunaan APD, maka dapat disimpulkan bahwa untuk faktorfaktor berupa lama kontak (p=0.035) , riwayatypenyakit kulit (p=0.030), dan personal hygiene (p=0.012) dapat disimpulkanjbahwa hubungannyang signifikan terhadap kejadianndermatitis kontakiiritan sedangkan untuk faktor pemakaian APD tidak memiliki hubungan yang signifikan dengan kejadianidermatitis kontak iritan. 

JURNAL
KATEGORI JURNAL Jurnal Nasional Terakreditasi
TAHUN JURNAL 2022
VOLUME JURNAL 4
NOMOR JURNAL 1
NAMA PENERBIT Jambura Journal of Health Sciences and Research
NOMOR ISSN/ISBN 26230674
LAMAN PENERBIT (URL) https://ejurnal.ung.ac.id/index.php/jjhsr/index
LAMAN ARTIKEL (URL) https://ejurnal.ung.ac.id/index.php/jjhsr/article/view/12219