ANALISIS SEMIOTIKA FILM MIMPI ANANDA RAIH SEMESTA DAN RELEVANSINYA SEBAGAI BAHAN AJAR SASTRA

CINDY NATASIA BR GINTING, IRMA ERLIANA PURBA (2021) ANALISIS SEMIOTIKA FILM MIMPI ANANDA RAIH SEMESTA DAN RELEVANSINYA SEBAGAI BAHAN AJAR SASTRA , SKRIPSI, UNIVERSITAS PRIMA INDONESIA

ABSTRAK

 

ABSTRAK

 

Film adalah media komunikasi massa yang menggambarkan kehidupan sosial yang di dalamnya mengandung pesan untuk sekelompok orang. Mimpi Ananda Raih Semesta adalah film yang menceritakan kisah perjuangan seorang ibu bernama Tupon yang membesarkan anak nya Sekar Palupi dengan segala keterbatasan yang di alami hingga meraih kesuksesan. Penelitian ini bertujuan untuk mendeskripsikan, mengumpulkan, dan menemukan makna denotasi, konotasi dan mitos di dalam skenario dan adegan yang terdapat dalam film. Untuk menganalisis film Mimpi Ananda Raih Semesta peneliti menggunakan teori semiotika Roland Barthes. Metode penelitian yang digunakan adalah metode penelitian kualitatif. Teknik pengumpulan data dilakukan dengan teknik dokumentasi, observasi dan studi pustaka. Analisis film ini mengambil 10 scene yang meliputi dialog, adegan yang diperoleh dari visual film. Film ini mengandung banyak pesan tersirat yang memberikan pesan berupa motivasi untuk tidak menyerah meraih pendidikan dengan memberikan dorongan melalui film.

Kata kunci: Semiotika, Mimpi Ananda Raih Semesta

 

ABSTRACK

 

Film is a mass communication medium that describes social life in which it contains a message for a group of people. Ananda's Dream of Reaching the Universe is a film that tells the story of the struggle of a mother named Tupon who raised her son Sekar Palupi with all the limitations he experienced to achieve success. This study aims to describe, collect, and find the meaning of denotation, connotation and myth in the scenarios and scenes contained in the film. To analyze the film Ananda's Dream Raih Semesta, the researcher uses Roland Barthes' semiotic theory. The research method used is a qualitative research method. Data collection techniques were carried out by means of documentation, observation and literature study. The analysis of this film takes 10 scenes which include dialogue, scenes obtained from the film's visuals. This film contains many implied messages that give a message of motivation not to give up achieving education by providing encouragement through the film.

 

Keywords: Semiotics, Ananda's Dream Achieves the Universe


JURNAL
KATEGORI JURNAL Jurnal Nasional
TAHUN JURNAL 2021
VOLUME JURNAL 14
NOMOR JURNAL 2
NAMA PENERBIT JURNAL KOMPETENSI FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN UNIVERSITAS BALIKPAPAN
NOMOR ISSN/ISBN P-ISSN: 2087-0485 dan E-ISSN: 2657-9841
LAMAN PENERBIT (URL) https://kompetensi.fkip.uniba-bpn.ac.id/index.php/jurnal-kompetensi
LAMAN ARTIKEL (URL) https://kompetensi.fkip.uniba-bpn.ac.id/index.php/jurnal-kompetensi/article/view/47